Jumat, 01 November 2013

Cara Kerja Wireless(Jaringan tanpa Kabel)

Seperti yang kita ketahui bahwa wireless merupakan sebuah jaringan yang menghubungkan 2 PC atau lebih menggunakan sinyal radio yang berguna untuk bertukar informasi berupa file ataupun akses internet.

Wireless
Cara kerja wireless itu sendiri  adalah Setiap PC pada jaringan wireless dilengkapi oleh sebuah radio tranceiver atau adapter yang akan mengirimkan dan menerima sinyal radio dari PC lain dalam jaringan.Mirip dengan jaringan Ethernet kabel, sebuah wireless LAN mengirim data dalam bentuk paket.Setiap adapter memeliki no ID yang permanen dan unik yang berfungsi sebagai sebuah alamat dan tiap paket selain berisi data juga menyertakan alamat penerima dan pengirim paket tersebut.sehingga wireless LAN akan memeriksa kndisi jaringan sebelum mengirim paket ke dalamnya,bila sebuah jaringan dalam keadaan kosong, maka paket langsung dikirimkan,bila mendeteksi adanya data lain yang sedang menggunakan frekuensi radio tersebut maka akan menunggu sesaat kemudia memeriksanya kembali.
                Contoh dari penggunaan teknologi wireless adalah :
   1.     Ponsel,Bluetooth menggunakan frekuensi radio yang merupakan salah satu perintis wireless.
Frekuensi Radio

   2.   Remote TV merupakan salah satu penggunaan dari sinar merah/infrared yang sebelumnya dipakai oleh      ponsel sebagai alat transmisi.
   3.   Bluetooth merupakan modifikasi dari frekuensi radio,berbeda denan infrared  yang menggunakan medium cahaya.Bluetooth merupak teknologi wireless standart yang berfungsi untuk pertukaran data dari jarak dekat menggunakan frekuensi radio sebesar 2,4 GHZ
Bluetooth



Tidak ada komentar:

Posting Komentar