Jumat, 25 Januari 2013

JAVA



Java adalah bahasa pemrograman yang multi platform dan multi device.

Keungulan java  :
  1.     Java bersifat sederhana dan relatif mudah digunakan. Hal ini disebabkan Java  dikembangkan dari bahasa C++ yang bersifat Object oriented dengan menghilangkan beberapa fitur dan menambah fitur-fitur yang dianggap penting.
  2.      Java berorientasi Objek (Object Oriented) dalam menyusun program. Java membagi program menjadi Objek-Objek, kemudian objek-objek tersebut dimodelkan sesuai karakteristik masing-masing, selanjutnya, Java mengatur hubungan antarobjek tersebut
  3.     Java bersifat distributif, Yaitu dapat digunakan pada jaringan yang luas , tidak hanya pada PC. 
  4.     Java bersifat Multiplatform sehingga java dapat digunakan dalam berbagai OS, Baik window, Linux, Apple, dan lainnya, tanpa melakukan banyak konfigurasi. 
  5.     Java bersifat MultiThread, Yaitu mampu mengerjakan beberapa proses dalam waktu yang bersamaan.

Contoh program java
Ani
Budi
Caca
Program java dengan mencari insial huruf pertama “A” ?

Codingan javanya :

Class nama
Public static void main(String[]args) {
String nama=null;
Char insial=’A’;
Switch(insial) {
Case ‘A’ =nama=”Ani”;break;
Case ‘B’ =nama=”Budi”;break;
Case ‘C ’=nama=”Caca”;break;
}
System.out.println(“Nama yang dicari : “+nama);
}
}
 Ket :
Class nama : untuk membuat nama kelas dengan nama “nama”.
String dan char merupakan variabel.
Switch case digunakan untuk pemilihan.
System.out.print digunakan untuk mencetak tulisan ,,
Ln adalah pindah line atau baris.

Referensi :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar